You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
HBKB di Gropet Akan Digelar Hari Minggu Ini
.
photo Humas Jakarta Barat - Beritajakarta.id

Pemkot Jakbar Gelar HBKB di Wilayah Grogol Petamburan

Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Barat, Minggu (17/9) nanti, akan menggelar Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di wilayah Kecamatan Grogol Petamburan.

Acara ini kami mulai dari pukul 06.00 hingga pukul 12.00

Camat Grogol Petamburan, Ahmad Sajidin mengatakan, pelaksanaan HBKB ini akan diisi berbagai acara seperti sepeda santai, stand kuliner dan panggung hiburan.

"Kegiatan HBKB digelar untuk mengurangi polusi udara serta sarana berolahraga dan ajang silahturahmi warga," kata A Sajidin, Kamis (14/9).

Warga Nikmati HBKB di Mampang Prapatan

Rencananya Wakil Wali Kota Jakarta Barat, M Zen akan melepas peserta sepeda santai dari depan  Kantor Kecamatan Grogol Petamburan, Jalan Tanjung Duren Barat IV, menuju Tanjung Duren Raya, Jalan Arjuna Utara, Jalan S Parman, kemudian masuk ke Jalan Taman Daan Mogot Raya, Tanjung Duren Utara IV dan kembali ke Jalan Tanjung Duren Barat IV.

"Acara ini kami mulai dari pukul 06.00 hingga pukul 12.00," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye3577 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1442 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. MRT Jakarta Kaji Perluas Rute ke Tangerang Selatan

    access_time13-07-2025 remove_red_eye1208 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. JPO di Jalan Otista Direvitalisasi, Rekayasa Lalin Dimulai 20 Juli

    access_time17-07-2025 remove_red_eye943 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Jakarta Fair 2025 Sukses Dorong Pertumbuhan Ekonomi

    access_time14-07-2025 remove_red_eye926 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik